Puisi Cinta Butuh Pengorbanan








 

Sepi hanyalah tautan dari sekutu waktu

gelisah terguncang perasaan yang salah

keramaian bukan janji tiada kesepian

tatapan kosong memberi bukti kesendirian



hilang ketika bagian dari kehidupan

lebur gersang tiada hujan tak juga kekeringan

menangis bukan cara hapus kesedihan

senyum juga bukan batas dari kebahagian



Ada yang lain...

Ada yang sama...

Ada yang berbeda...

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Puisi Cinta Butuh Pengorbanan"

Posting Komentar